Perawat Homecare

Artikel Gratis dari Perawathomecare

Perawat Medis Terdekat untuk Perawatan Pasien Kanker

By Perawathomecare Writer

Mendapatkan layanan kesehatan semakin mudah dengan menggunakan jasa perawat medis terdekat dan melakukan perawatan dari rumah. Jasa ini sangat berguna untuk pasien yang kesulitan untuk pergi ke rumah sakit karena kondisi kesehatan, jarak rumah sakit jauh atau tidak ingin mengantre terlalu lalu.

Tenaga kesehatan medis ke rumah atau homecare ini dapat menangani berbagai macam pasien dari mulai lansia, anak-anak, ibu pasca melahirkan, serta juga penderita kanker. Tenaga kesehatan medis homecare yang datang ke rumah telah memiliki pengalaman kerja dan juga STR aktif.

Jenis-Jenis Pengobatan yang Harus Dijalani Oleh Pasien Kanker

Kanker merupakan salah satu penyakit yang cukup ganas dan membutuhkan penanganan medis khusus. Tidak hanya perawatan medis, pasien kanker juga membutuhkan perawat dapat membangkitkan semangat hidup untuk bisa berjuang melawan penyakitnya.

Pengobatan untuk mengobati penyakit kanker dilakukan oleh perawat medis terdekat untuk mengobati, menghambat sekaligus mencegah penyebaran kanker ke orang tubuh lainnya. Ini dia berbagai terapi kanker yang dapat dilakukan

1. Melakukan pengobatan primer

Pengobatan primer merupakan jenis pengobatan yang bertujuan agar dapat menghancurkan dan mengangkat sel-sel kanker tumbuh di dalam tubuh. Pasien akan menerima perawatan medis untuk pengobatan ini.

Biasanya akan dilakukan di rumah sakit dengan pengawasan dokter secara intensif. Beberapa pengobatan primer antara lain operasi pengangkatan sel kanker, kemoterapi, serta juga radiasi.

2. Terapi adjuvan

Setelah melakukan pengobatan primer, pasiennya akan melanjutkan tahap pengobatannya dengan melakukan terapi adjuvan. Terapi ini memiliki tujuan untuk menghancurkan sisa-sisa sel kanker berbahaya yang masih ada di dalam tubuh setelah melakukan pengobatan primer.

Anda dapat menghambat perkembangan sel-sel yang kembali tumbuh di dalam tubuh. Beberapa jenis terapi adjuvan untuk pasien antara lain kemoterapi, radiasi, dan terakhir terapi hormon.

3. Terapi paliatif

Terakhir adalah terapi paliatif, Anda dapat menghubungi perawat medis terdekat yang sudah terpercaya dan berpengalaman untuk melakukan pengobatan ini. Terapi paliatif sendiri merupakan jenis pengobatan untuk mengurangi efek samping akibat pengobatan kanker medis seperti kemoterapi, radiasi, operasi hingga terapi hormon.

Perawatan paliatif juga biasanya akan digunakan pada pasien yang sedang mengidap penyakit sulit untuk disembuhkan. Tidak hanya pasiennya, terapi ini juga akan dilakukan oleh anggota keluarganya.

Tujuan dari perawatan ini dapat mengurangi gejala mengganggu, membangun kesehatan psikologis serta spiritual, dan masih banyak lagi. Perawatan ini diharapkan dapat meningkatkan kualitas hidup dan kemampuan pasien dan anggota keluarga dalam melakukan aktivitas sehari-hari.

Baca juga tentang : Layanan Caregiver Kemoterapi Pada Pasien Kanker

Tugas dan Tanggung Jawab Perawat Medis untuk Pasien Kanker di Rumah

Tenaga kesehatan medis yang bertugas untuk penderita kanker di rumah memiliki beberapa tugas dan tanggung jawab sangat penting, terutama dalam meningkatkan kualitas hidup pasien serta juga keluarga. Berikut ini beberapa tugas dan tanggung jawab seorang perawat medis terdekat dan terbaik untuk merawat penderita kanker.

1. Melakukan tindakan fisik

Perawat dapat melakukan beberapa tindakan fisik jika diperlukan. Penerapan terapi tindakan fisik ini dianjurkan untuk pasien yang mengalami insomnia, nyeri, gangguan pernapasan, dan kurangnya nafsu makan, serta berbagai masalah kesehatan lainnya.

Biasanya nakes medis akan melakukan terapi fisik, konseling, hingga memberikan beberapa teknik agar bisa membuat tubuh merasa lebih rileks. Terapi ini bisa dilakukan tidak hanya untuk pasien tetapi juga keluarganya.

2. Melakukan tindakan emosional

Tugas selanjutnya adalah memberikan beberapa tindakan emosional dan sosial. Biasanya orang menderita penyakit serius seperti kanker akan merasakan tekanan emosional serta juga sosial.

Pasien akan lebih mudah mengeluarkan rasa amarah, rasa sedih, takut, hingga dapat menyebabkan depresi jika tidak segera ditangani. Tingkat stres atau depresi meningkat juga akan berpengaruh pada keberhasilan pengobatan medis yang dilakukan.

Seorang perawat medis terdekat memiliki spesialisasi paliatif harus dapat membantu pasien serta keluarganya untuk sering melakukan diskusi dengan orang lain yang memiliki latar belakang sama.

Dalam beberapa penelitian menyebutkan penderita kanker mendapatkan perawatan seperti ini perawatan paliatif di rumah dapat memiliki peluang hidup lebih lama daripada tidak mendapatkan perawatan sejenis ini.

Selain mendukung pasiennya secara emosional dan sosial, perawat juga harus memberikan kekuatan spiritual memiliki tujuan menolong pasiennya dapat membantu memberikan kedamaian dalam diri pasien.

3. Pemberian nutrisi dan hidrasi

Perawat medis terdekat juga akan memastikan semua makanan dan minuman yang akan dikonsumsi memiliki nutrisi memang dibutuhkan oleh tubuh. selain itu nakes medis bertugas juga harus memastikan pasiennya terhidrasi sesuai dengan kebutuhannya.

4. Melakukan manajemen gejala

Yang dimaksud dengan manajemen gejala adalah melakukan pemantauan intens untuk langsung mengobati gejala yang muncul. Gejala sering muncul antara lain, sesak napas, mual, nyeri dan masih banyak lagi.

Perawat dapat memberikan pengobatan serta resep obat agar dapat mengurangi gejala tersebut, tentunya tetap di bawah pengawasan dokter.

5. Mendukung keluarga

Selain fokus pada penyembuhan pasien kanker, mendukung keluarga juga menjadi salah satu tugas yang wajib dilakukan oleh perawat.

Baca juga tentang : Perawat Medis ke Rumah untuk Anak-anak Berkebutuhan Khusus

Keuntungan Menggunakan Perawat Medis Terdekat untuk Pasien Kanker

Ada banyak keuntungan bisa Anda dapatkan dengan menggunakan jasa nakes medis yang bisa datang langsung ke rumah. Berikut ini beberapa keuntungan dengan menggunakan jasa tenaga kesehatan medis untuk penderita kanker di rumah.

1. Meningkatkan kualitas hidup

Tidak hanya merawat secara medis saja, perawat juga bergantung jawab untuk meningkatkan kualitas hidup seorang pasien. Beberapa penelitian menyebutkan bahwa beberapa pasien penyakit serius yang menerima perawatan paliatif dapat meningkatkan kualitas hidup daripada menerima perawatan biasa.

2. Mencegah depresi

Dengan hadirnya perawat medis terdekat untuk melakukan beberapa terapi agar dapat pulih juga akan mencegah depresi. Hal ini dilakukan dengan tujuan untuk meningkatkan kualitas hidup pasien.

3. Bisa hidup lebih lama

Keuntungan lainnya dengan menggunakan perawat, hidup pasien bisa lebih lama lagi. hal ini dikarenakan pasien tidak mengalami depresi atau stres berkelanjutan. Pasien yang mengalami stres atau depresi akan menganggu proses penyembuhan, sehingga sangat penting untuk menjaga kondisi emosionalnya agar tetap sehat.

Baca juga tentang : Manfaat Perawat Visit Saat Keluarga Anda Sakit

Rekomendasi Perawat Medis Terdekat untuk Menangani Pasien Kanker

Mencari nakes medis yang paling dekat dengan rumah, terbaik dan terpercaya, jawabannya adalah Perawat HomeCare. Perawathomecare menyediakan beberapa fasilitas layanan medis visit ke rumah Anda.

Kami akan menyediakan perawat medis terdekat dengan jam terbang yang sudah banyak, berpengalaman dan telah bersertifikat sekaligus memiliki STR (Surat Tanda Registrasi). Tenaga kesehatan medis bertugas di homecare kami dapat menggunakan alat-alat medis sesuai dengan fungsi serta kebutuhan.

Ingin memesan layanan perawat medis dari kami, bisa segera hubungi +62 895-03800-997 via WhatsApp. Pendaftaran bisa dilakukan dengan mudah dan praktis, Anda tinggal menentukan jadwal dan kami akan datang ke rumah Anda.

Kami telah tersedia di lebih dari 10 kota di Indonesia dan menangani lebih dari 80 ribu. Gunakan perawat medis terdekat kami untuk mendapatkan pelayanan terbaik dan terpercaya.

Share This Post

Baca Juga Artikel Lainnya